Pilih Dofollow atau Nofollow?

Hallo sobat blogger, sudah lama sebenarnya saya mau share tentang atribut rel nofollow dan dofollow dalam blog. Yang tentunya membuat para blogger kebingungan, apa sih pengertian dofollow? apa itu nofollow? 

Untuk pengertian tentang dofollow, nofollow, dan backlink silakan lihat disini


  1. Selain untuk mencegah terjadinya spaming hal ini juga untuk menghindari terjadinya penggemukan link yang rusak dan terlarang. 
  2. Pagerank yang kita dapat lebih stabil. Tidak cepat naik atau turun. Walau dalam beberapa kasus ada juga blog doFollow yang pageranknya bagus dan stabil. 
  3. Untuk komentar yang masuk pasti lebih nyambung alias tidak keluar dari topik yang sedang dibahas. 
  4. Blog yang default lebih disenangi oleh search engine seperti Google, Yahoo, Bing, dll., karena selain konten isi blognya orisinil, blog tersebut juga SEO friendly. (SEO=Search Engine Optimization / mudah diindeks ooleh mesin pencari)
  5. Lebih fleksibel melakukan blogwalking untuk menjalin silaturahmi atau pertemanan dan bertukar link tanpa harus terikat atau pilih-pilih. Sehingga lebih interaktif. 

Kekurangan Blog Nofollow:
  1. Blog bisa dibilang akan sepi pengunjung, yang berpengaruh terhadap peningkatan trafik yang biasa-biasa saja, atau tidak terjadi peningkatan trafik yang sangat tajam. 
  2. Jarang atau tidak ada yang memberi komentar, kecuali postingan yang berkualitas/bermanfaat.Walau terkadang postingan yang bermanfaat pun tidak menjamin banyak dikomentari. Tapi dalam beberapa kasus, tidak sedikit blog NoFollow yang postingannya ramai komentar. 

Kelebihan Blog Dofollow: 
  1. Keuntungan bagi pemberi komentar sudah jelas akan mendapatkan backlink. tentunya ini merupakan tambahan poin untuk meningkatkan pagerank suatu blog.
  2. Keuntungan bagi pemilik blog adalah bertambahnya pengunjung, sehingga bisa meningkatkan traffic
  3. Dengan bertambahnya komentar yang semakin banyak, maka semakin terlihat ke eksisan kita.("meskipun kebanyakan SPAM") 
  4. Blog kita akan lebih dapat perhatian lebih dan akan sering dicari oleh blogger pencari blog DoFollow.
  5. Biasanya pemilik Blog doFollow akan dianggap sebagai orang yang ramah dan dermawan karena mau berbagi backlink secara gratis.. Itu benar sobat., karena kita hidup didunia tidak lain untuk "berbagi". 
  6. Dan yang terpenting adalah masalah kepuasan karena tulisan kita diperhatikan oleh orang lain (terkadang). 

Kekurangan Blog Dofollow: 
  1. Tidak begitu disukai oleh search engine seperti Google, karena memberikan link keluar yang terlalu banyak.,bisa jadi blog atau website tersebut dianggap link farm (peternakan Link). akibatnya blog kita bisa dihapus dalam daftar mesin pencari atau minimal Google hanya mengindeks sebagian halaman blog kita. Tentu saja ini akan membuat pengunjung dari Google berkurang atau bahkan tidak ada. Dan tidak menutup kemungkinan pagerank blog kita pun malah turun. Tapi itu tidak menjadi masalah bila niat kita memang untuk berbagi... 
  2. Biasanya karena banyaknya komentar yang masuk, pemilik blog tidak bisa atau jarang melakukan kunjungan balik ke blog komentator. tapi ini bisa dimaklumi karena telah memberikan backlink sebagi gantinya. 
  3. Rawan diserang spammer yang menginginkan backlink gratis. Biasanya mereka membuat komentar ala kadarnya yang penting mereka memasang link pada blog kita.

Jad gimana? itu menurut kebutuhan anda sendiri tentunya maunya gimana. hehehe..
Tapi saran saya jika anda baru dalam dunia blog, sebaiknya anda menggunakan atribut nofollow dulu dan biarkan artikel-artikel anda banyak di indeks searchengine, karena sudah diapaparkan diatas bahwa blog nofollow lebih cepat diindeks search engine seperti google dan ini sudah terbukti di blog saya.
Setelah blog anda sudah banyak yang keindeks di search engine barulah rubah jadi dofollow (jika minatnya ingin dofollow) atau tetap konsisten pada nofollow.

Comments

  1. Nofollow aj gan.. biar lebih di sukai sma mbah google, tante bing, & paman yahoo.. hehe..

    ReplyDelete
  2. jadi bingung mo pilih yg mana..pikir pikir dulu deh..:D..thk infonya gan.

    ReplyDelete
  3. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  4. wah info yg bagus sob.. thx ya

    ReplyDelete
  5. ok agan semua..sama-sama..
    makasih sdh berkunjung :)

    ReplyDelete
  6. kalo cara bikin blog kita nofollow atau dofollow itu gimana gan ??

    maaf ane nubie :D

    ReplyDelete

Post a Comment

Silakan tinggalkan komentar Anda mengenai artikel ini. Terimakasih